6.6.10

Janji



kamu bukan punyaku, tapi kamu tulis aku

aku tidak punya kamu, tapi memiriskan rasa

janjiku selalu tersenyum,
janjiku selalu bahagia,
janjiku tidak ada tangis lagi,
untuk ikatan tak terlihat ini

cekikan ini masih membuatku bernafas
walau sinus ini cukup mengganggu
tapi tak apa, karena aku berjanji untuk selalu bahagia



1 comment:

ernesteven said...

ah sinus lu mengganggu